Header Website                                   

Written by Super User on . Hits: 157

Pengadilan Agama Batusangkar Adakan Program "FGD Tantu Adil" Perdana
fgd tantu adil
Batusangkar | 31 Maret 2023
Pengadilan Agama Batusangkar melaksanakan program "FGD TANTU ADIL" Perdana yang diadakan di Ruang Sidang Utama Pengadilan Agama Batusangkar. "FGD TANTU ADIL" merupakan singkatan dari Forum Group Discussion PeningkaTAN puTUsan BerkeADILan. Kegiatan tersebut merupakan diskusi yang pesertanya adalah seluruh hakim.
Ketua Pengadilan Agama Batusangkar menyampaikan bahwa diskusi para hakim yang programnya dinamakan dengan "FGD TANTU ADIL" tersebut merupakan ikhtiar serius para hakim untuk memberikan putusan/penetapan yang dapat mencapai tujuan penetapan hukum, yaitu berkeadilan, berkemanfaatan, dan berkeadilan, atau dalam hukum Islam disebut Maqashid al-Syari'ah. Program tersebut akan dilaksanakan sekali dalam dua minggu yang pokok bahasannya disesuaikan dengan kebutuhan riil para hakim.

Add comment


Security code
Refresh